Windows telah merilis berbagai versi untuk menyesuaikan diri dengan
pesatnya perkembangan dunia Hardware , hal ini tentu agar sistem operasi
bisa menangani kinerja hardware tersebut. Dulu, RAM 1 GB sudah besar
dan sudah bisa ditangani dengan baik oleh windows xp 32bit, tetapi
sekarang RAM 8 GB sudah dengan sangat mudah dan murah untuk didapat.
Nah, dengan komposisi RAM seperti itu , jelas tidak akan bisa terbaca
dengan baik oleh windows 32-bit versi apapun, dan tentunya dibutuhkan
windows versi 64-bit agar RAM sebesar itu bisa terdeteksi dengan baik.
Sekarang bagaimana Cara Mengetahui Windows 32-bit deengan 64-bit ?. yoo dilanjuut bacanya….. .
Bit
computer menentukan seberapa banyak data dapat diproses, Di system
operasi Windows XP, 32-bit dan 64-bit adalah yang paling sering
digunakan. Semakin tinggi hitungan bit yang digunakan, maka makin cepat
komputer dapat memproses data. Penting juga untuk mengetahui apakah
komputer menggunakan system 32-bit atau 64-bit,
sehingga ketika Anda menginstal program, aplikasi dan driver, maka Anda
akan merasa pasti bahwa apa yang di-instal kompatibel dengan versi
Windows Anda.
Cara mengetahui bit system operasi yang digunakan :
Menggunakan System Properties
Menggunakan jendela System Information