Virus Infection
Virus Infection
(A) Berikut cara mengembalikan setting folder options yang sudah diubah oleh virus, sekalipun virusnya sudah anda delete.

1. Buka Start Menu –> Run, ketik : regedit, kik OK.
2. Buka registry dengan direktorinya :

HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Explorer\Advanced\Folder\Hidden\SHOWALL

3. Cari key yang bernama CheckedValue dan DefaultValue.
4. Klik dua kali dan berikan nilai satu pada kedua key tersebut (biasanya sebelumnya diganti ke “0? oleh virusnya).
5. Kemudian buka lagi Folder Options –> View, pilih “Show hidden files and folders”, klik Apply (atau OK).

Lalu coba buka folder option lagi apakah setingan masih tetap di Show hidden files and folders, atau malah kembali ke Do Not Show.
Jika masih tetap di Show hidden, berarti settingan anda sudah benar.

(B) Membuka TaskManager Kena Vitus :

1. klik "Start | Run".
2. lalu ketikkan: gpedit.msc ,di bagian input lalu klik "OK".
3. Windows XP akan membuka "Windows Group Policy".
4. Didalam Window ini,masuklah kedalam
"Local Computer Policy | User Configurations | Administrative Templates | System | Ctrl + ALT + Del Options".
5. Selanjutnya, Klik ganda "Remove Task Manager" lalu ubah settingannya menjadi "Disable" lalu Klik ’OK"

(C) Membuka Regedit Disable oleh Virus:

caranya, yaitu :

* Buka Command Prompt. ( Start > All Programs > Accessories > Command Prompt )
* Trus ketik ini :

HKCU\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\System /v DisableRegistryTools

* Lalu, tekan enter. Kemudian ada pilihan ( Y/N ).
* Ketik Y kemudian enter.

credit: jojobm2

Related Post :